Senin, 06 Desember 2010

BAGAIMANA MEMIMPIN



Definisi memimpin adalah " bagaimana kita memperlakukan orang lain, sebagaimana kita mengharapkan orang lain memperlakukan kita ", jadi intinya adalah personal skill.
dari diagram disamping telah jelas bahwa kita membedakan anak buah kita dengan 2 tolak ukur yakni kemampuan dan komitmen.
kata kemampuan sering kali di ungkapkan dengan kata "ini buktinya"
sedangkan komitmen seringkali diungkapkan dengan kata "saya bisa"

di lapangan kadang-kadang anakbuah kita seringkali mengalami pergeseran setelah mengetahui dengan pasti kondisi-kondisi lapangan, jadi kita sebagai pemimpin perlu kedewasaan diri untuk melakukan tahapan-tahapan dalam memimpin anak buah.

seorang pemimpin lapangan seyogyanya harus bisa menjadi :
1. manager
2. bapak
3. sahabat
4. konsultan
5. dokter

tergantung situasi dan kondisinya.
demikian dan terima kasih

salam

edwin adhe w

Tidak ada komentar:

Posting Komentar